Untuk menyampaikan Aduan Terkait Layanan di Puskesmas Bungi dapat menghubungi kami di Call Center : 081 288 934 387
Atau melalui akun Facebook Puskesmas Bungi
Email : puskesmasbungi001@gmail.com

LAPORAN ADUAN PUSKESMAS BUNGI TAHUN 2022
Selama tahun 2022 jumlah keluhan/pengaduan dari masyarakat yang kami terima sebanyak 4, terdiri dari pengaduan secara langsung sebanyak 2, pengaduan melalui kotak saran sebanyak 2. Adapun jenis pengaduan yang masuk ke puskesmas Bungi sebagai berikut :
No | Pelayanan | Tindak Lanjut | Analisa Keluhan | Jumlah Keluhan |
1 | Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) | Kenapa susah dapat rujukan USG ibu hamil ke Rumah Sakit | Sistem rujukan di puskesmas masih dibatasi khusus untuk rujukan non spesialistik | 1 |
2 | Ruang Rawat Inap (RRI) | Pasien terganggu (ribut) karena ada perbaikan bangunan puskesmas, sampai pasien mau pulang paksa | Gedung puskesmas masih dalam tahap ehabilitasi sehingga menimbulkan kebisingan oleh pekerja bangunan | 1 |
3 | Unit Gawat Daurat (UGD) | Petugas kuang ramah pada keluarga pasien | Sebagian staf belum memahami kerja dan kode etik pemberi layanan | 1 |
4 | Sarana Prasarana | Parkiran amburadul, menghalangi jalan | Belum ada tukang parkir yang bertugas untuk mengatur kendaraan dilahan parkir | 1 |